Menambahkan Bahasa Indonesia di Rom China Xiaomi Redmi Note 3G

Biasanya untuk Rom MIUI Xioami Redmi Note 3G Versi China Tidak include dengan Bahasa Indonesia, untuk menambahkan Bahasa Indonesia Bisa silahkan download tools berikut

Download Toolsnya Disini 

  • Ekstrak Kemudian jalankan programnya
  • Pilih Rom File yg mau di tambah bahasa,
  • pilih bahasa Indonesia
  • lalu klik recompile
  • Tunggu hingga jadi nanti hasilnya ada di folder output
  • Flash via Twrp

NB :

  • Disarankan sewaktu recompile PC terhubung dengan koneksi internet
  • Dari beberapa Rom yg udah di tes…hanya versi 5.6.xx yang full support bahasa indonesia  sedangkan untuk rom versi 5.5.xx ga full support bahasa indonesia
  • Jangan Lupa backup sebelum eksekusi untuk mencegah hal yang tidak diinginkan

Selamat Mencoba dan DWYOR
Menambahkan Bahasa Indonesia di Rom China Xiaomi Redmi Note 3G Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Beritafresh